Teknologi
Kasur Mimpi di desain di Belgia dan khusus dibuat untuk semua orang di Indonesia.
Dirancang di Belgia
Khusus dibuat untuk semua orang di Indonesia
Kasur Mimpi di desain di Belgia dan khusus dibuat untuk semua orang di Indonesia.
Dirancang di Belgia
Khusus dibuat untuk semua orang di Indonesia
Pada umumnya, kualitas sebuah kasur berdasarkan kepadatan bahan yang digunakan. Bahan padat mencerminkan kualitas tinggi. Dengan hanya memanfaatkan bahan-bahan kepadatan tinggi yang berasal dari Eropa dan Indonesia, kualitas setiap kasur Mimpi ada pada kelas paling tinggi.
Mimpi mencerminkan kesehatan, kemewahan, kenyamanan, dan keawetan.
Dalam beberapa tahun, kami telah mempelajari bahwa elemen-elemen yang paling penting dalam sebuah kasur meliputi kesehatan, kenyamanan, penyangga, suhu, dan daya tahan.
Kami bertujuan menyediakan rasa kemewahan dalam setiap kasur Mimpi. Kekenyalan dan sirkulasi udara di dalam kasur guna menjaga Anda tetap sejuk sepanjang malam, juga merupakan fitur-fitur penting bagi Mimpi.
Demi mencapai tujuan ini, kami memadukan standar bintang 5 industri hospitality dengan kebutuhan sehari-hari kebanyakan orang pada umumnya. Hal inilah yang melahirkan Mimpi.
Secara sederhana, kasur Mimpi dirancang untuk menyediakan perasaan tidur yang paling nyaman. Anda tidak lagi perlu memilih antara kasur yang sekeras batu atau kasur selembut kapas. Melalui proses pengembangan intensif, uji coba terus menerus, bahan kualitas tinggi, dan pendapat pengguna, kami membangun kasur yang menyediakan tidur yang menakjubkan bagi setiap orang.
Kasur Sempurna untuk Semua Orang