KATA MEREKA YANG SEDANG TIDUR PULAS

ULASAN MIMPI SLEEP

4.8 / 5 (841)

Setiap ulasan Mimpi Sleep di halaman ini disampaikan oleh mereka yang puas dengan produk kami. Demi transparansi, kami tidak pernah mengubah ataupun menggunakan iming-imingan untuk mempengaruhi ulasan Mimpi Sleep. Disini Anda bisa membandingkan bagaimana orang-orang dari berbagai usia, dan posisi tidur, dalam menilai kasur pada dukungan, lekukan, kekencangan, dan kenyamanan. Semua penilaian didasarkan pada desain multi-layer kami.

Kasur Mimpi
Agnia
Semarang
30 years old



7 hours sleep per night
Sleeps with partner
April 03, 2021

Kasurnya enak

Kasurnya enak, empuk, dingin, dan nyaman. Tinggal menunggu bonus gulingnya saja.

Raul
Bandung
25 years old



7 hours sleep per night
Sleeps Solo
March 25, 2021

Gak salah banget beli kasur Mimpi

Produknya jempolan, adminnya ramah, pengirimannya jg super cepet dan gratis, plus dapet free pillow yg empuk banget.

Diani P.
Jakarta
35 years old



8 hours sleep per night
Sleeps with partner
March 20, 2021

Kasurnya Firm banget

Seminggu pertama belum biasa tapi setelah itu bangun pagi terasa lebih enak dari tidur di kasur pegas. Dan yanv pasti sepertinya tidak akan jebol kalau sering di loncatin anak2 jadi cocok deh buat saya👍😊

TULIS PENILAIAN

Do you sleep solo or with a partner?

Rating

KEBIJAKAN ULASAN

Ulasan: Setiap ulasan kasur di halaman ini disampaikan oleh pelanggan Mimpi. Demi transparansi, kami tidak pernah mengubah ulasan atau menggunakan insentif untuk mempengaruhi ulasan ini. Di sini anda bisa membandingkan bagaimana orang-orang dari berbagai usia, dan posisi tidur, dalam menilai kasur pada dukungan, lekukan, kekencangan, dan kenyamanan. Semua penilaian didasarkan pada desain multi-layer kami