KATA MEREKA YANG SEDANG TIDUR PULAS
ULASAN MIMPI SLEEP
Setiap ulasan Mimpi Sleep di halaman ini disampaikan oleh mereka yang puas dengan produk kami. Demi transparansi, kami tidak pernah mengubah ataupun menggunakan iming-imingan untuk mempengaruhi ulasan Mimpi Sleep. Disini Anda bisa membandingkan bagaimana orang-orang dari berbagai usia, dan posisi tidur, dalam menilai kasur pada dukungan, lekukan, kekencangan, dan kenyamanan. Semua penilaian didasarkan pada desain multi-layer kami.

Jakarta Pusat
20 years old
Diantar tepat waktu
Kasur saya diantar sesuai dengan waktu yang dijanjikan. Proses dari mengeluarkan dari kardus hingga mengembang utuh juga sangat mudah. Saya yakin saya jadi merasa berlibur setiap malam. Betul-betul tidak menyesal.
Jember
22 years old
Yang aku cari dari dulu
Andaikan tau dari dulu, puas banget diem di atasnya, bangun tidur badan lebih rilex!Bali
41 years old
nyaman dan mudah
Saya beli ukuran queen. Cuma butuh 2 menit saja dibutuhkan untuk mengembang. Bagi saya, membuang barang lama itu susah, dan jujur saya sedih ketika harus mengganti kasur lama saya dengan Mimpi. Tapi sekarang saya bisa tertidur dengan cepat dan bangun di hari esok dengan perasaan senang.
TULIS PENILAIAN

KEBIJAKAN ULASAN
Ulasan: Setiap ulasan kasur di halaman ini disampaikan oleh pelanggan Mimpi. Demi transparansi, kami tidak pernah mengubah ulasan atau menggunakan insentif untuk mempengaruhi ulasan ini. Di sini anda bisa membandingkan bagaimana orang-orang dari berbagai usia, dan posisi tidur, dalam menilai kasur pada dukungan, lekukan, kekencangan, dan kenyamanan. Semua penilaian didasarkan pada desain multi-layer kami